Coelogyne pandurata

Anggrek Hitam (Coelogyne pandurata) adalah spesies anggrek yang hanya di temukan di kalimantan. Anggrek hitam adalah maskot dari propinsi kalimantan timur.Saat ini anggrek hitam mengalami penurunan jumlah karena semakin sedikitnya hutan luas di kalimantan.

Senin, 06 Desember 2010

Albert Einstein..


Albert Einstein lahir pada 14 Maret 1897 meninggal 18 April 1955 pada umur 76 tahun adalah seorang ilmuwan fisika teoretis yang dipandang sebagai ilmuwan terbesar dalam abad 20. Beliau mengemukakan teory relavitas dan juga banyak menyumbang bagi pengembangan mekanikakuantum, menika statistic, dan kosmologi. Beliau dianugerahi Penghargaan Nobel dalam Fisika pada tahun 1921 untuk penjelasannya tentang efek fotoelektrik dan pengadiannya bagi Fisika Teoretis.
Setelah teori relavitas umum dirumuskan, Einstein menjadi terkenal ke seluruh dunia, pencapaian yang tidak biasa bagi seorang ilmuwan. Di masa tuanya, keterkenalannya melampaui ketenaran semua ilmuwan dalam sejarah, dan dalam budaya popular, kata Einstein dianggap bersinonim dengan kecerdasan atau bahkan jenius. Wajahnya merupakan salah satu yang paling dikenal di seluruh dunia.
Pada tahun 1999, Einstein dinamakan "Tokoh Abad Ini" oleh majalah Time.
Untuk menghargainya, sebuah satuan dalam fotokimia dinamai Einstein, sebuah unsure kimia dinamai einsteinium, dan sebuah asteroid dinamai 2001 Eninsten.
Rumus Einstein yang paling terkenal adalah E=mc2

Tidak ada komentar:

Posting Komentar